Prosedur Pembuatan Konstruksi Miniatur Jembatan Dimulai Dari Tahap Ini

Tahapan Pembuatan Konstruksi Miniatur JembatanKonstruksi merupakan suatu kegiatan yang dilakukan untuk membangun sarana dan prasarana, baik dalam bidang teknik sipil maupun arsitektur, baik menggunakan jenis baja ringan, kayu ataupun material lainnya. Salah satu konstruksi yang semakin berkembang adalah pembuatan miniatur jembatan. Nah kali ini team alwepo.com akan membahas prosedur pembuatan konstruksi miniatur jembatan dimulai dari tahap apa saja? berikut penjelasannya untuk anda.

prosedur pembuatan konstruksi miniatur jembatan dimulai dari tahap

Konstruksi Miniatur Jembatan 

Merupakan salah satu karya tertua dalam dunia konstruksi adalah pembuatan jembatan. Dalam sebuah catatan sejarah menunjukkan bahwa jembatan ini sudah mulai dikenal sejak zaman nenek moyang yaitu prasejarah. Pada saat itu jembatan terbuat dari bahan kayu yang disilangkan. Kemudian di bagian ataskan akan ditutupi oleh ranting pohon.

Konstruksi miniatur jembatan sendiri merupakan sebuah tiruan atau replika dari jembatan asli yang sering kita temui. Adanya jembatan ini sangat penting untuk kegiatan sehari-hari. Biasanya jembatan ini digunakan untuk menghubungkan antra adua daerah atau lebih yang terpisah oleh alam. Dan umumnya konstruksi miniatur jembatan ini dibuat sebelum pada akhirnya diaplikasikan secara nyata.

[irp posts=”1628″ name=”Kelebihan dan Kekurangan Baja Ringan Serta Pemasangan Atap Baja Ringan Yang Harus Di Perhatikan”]

Jenis-jenis dari Jembatan

  1. Jembatan Kayu

Jenis dari jembatan ini ada banyak, yang pertama yaitu kayu. Seperti dengan namanya, jembatan kayu ini merupakan sebuah jembatan yang memakai bahan baku dari kayu. Umumnya untuk jembatan jenis kayu ini memiliki panjang yang relatif pendek dengan kapasitas kemampuan dalam menahan beban yang relatif ringan. 

Walaupun terlihat sangat sederhana, namun untuk prosedur pembuatan konstruksi miniatur jembatan dimulai dari tahap yang tetap mempertimbangkan dan memperhatikan ilmu gaya atau mekanika supaya konstruksi yang akan dibuat mampu bertahan lama dan pastnya juga kokoh. Jadi, jika pembuatan dilakukan dengan benar, maka jembatan cenderung bisa lebih kuat dan tahan lama.

  1. Jembatan Bertulang dan Pratekan

Kedua ada jembatan bertulang dan pratekan. Jenis jembatan ini mulanya hanya dipakai untuk model jembatan yang pendek. Akan tetapi, seiring dengan perkembangan zaman yang terus maju, maka ditemukan beton pratekan yang mampu untuk membuat jembatan dengan bentang yang jauh lebih panjang.

  1. Jembatan Pasangan Batu dan Batu Bata

Ketiga ada jenis jembatan pasang batu dan batu bata. Jembatan pasangan batu dan bata ini merupakan alat penyebrangan yang konstruksi utamanya telah terbuat dari bahan batu dan batu bata. Untuk proses membuat jembatan dengan batu dan bata ini, maka konstruksi jembatan akan dibuat melengkung. Akan tetapi seiring perkembangan zaman, jembatan jenis ini sudah jarang digunakan.

  1. Jembatan Baja

Jembatan yang berbahan dasar baja ini biasanya dipakai untuk alat penyebrangan dengan bentang yang cukup panjang serta adanya kekuatan menopang beban yang cenderung lebih besar. Prosedur pembuatan konstruksi miniatur jembatan dimulai dari tahap yang cukup rumit, terlebih jika model baha asli jenis baja. Dengan begitu, jembatan baja yang panjang akan memerlukan biaya yang mahal untuk hasil akhir yang luar biasa.

  1. Jembatan Komposit

Jenis jembatan yang terakhir yaitu komposit. Jembatan komposit sendiri adalah suatu alat penghubung yang dibuat dari perpaduan antara dua bahan yang sama ataupun bisa juga berbeda. Adanya perpaduan bahan ini telah  mempertimbangkan sifat dari kedua bahan yang dipakai. Tujuannya adalah agar hasil struktur jembatan yang didapatkan bisa lebih kuat dan bisa bertahan lebih lama.

[irp posts=”1682″ name=”Mengenal Lebih Dekat Merk Baja Ringan dan Harganya”]

Fungsi Sosial Dari adanya Jembatan

Seperti yang kita ketahui, jembatan memiliki fungsi untuk menghubungkan antara dua daerah atau wilayah agar bisa terjalin lalu lintas yang nyaman. Selain mempunyai fungsi teknis sebagai sarana penghubung dan estetis, ternyata jembatan yang biasa anda temukan ini juga memiliki fungsi sosial. 

Hal tersebut bisa terjadi karena fungsi utama dari jembatan adalah sebagai sarana untuk menghubungkan antara dua wilayah yang berbeda. Maka dari itu, alat penghubung yang jika di rancang dalam prosedur pembuatan konstruksi miniatur jembatan dimulai dari tahap rumit ini bisa memberikan dampak bagi berbagai macam kemajuan wilayah tersebut, baik di bidang transportasi dan ekonomi.

 

Bagian-Bagian dari Konstruksi Jembatan 

Bagian Atas atau Superstructure yang memiliki fungsi untuk menampung berbagai bahan yang ditimbulkan oleh berbagai lintasan kendaraan atau orang yang nantinya bisa disalurkan di bawah. Umumnya untuk konstruksi bagian atas ini terdiri dari trotoar, lantai kendaraan, balok gelagar, diafragman, perletakan, dan juga ikatan pengaku yang terdiri dari rem, tumbukan dan angina.

Asal anda tahu trotoar adalah salah satu bagian dalam konstruksi jembatan atas yang berupa jalur pejalan kaki yang sejajar dengan bahu jalan. Tujuan dari trotoar itu sendiri adalah untuk menjaga keselamatan dan juga keamanan bagi pejalan kaki. Bagian dari trotoar itu sendiri antara lain tiang sandaran, peninggi, dan juga bagian konstruksi trotoar. 

Pada bagian bawah atau substructure memiliki fungsi untuk menerima berbagai beban yang diberikan dari atas jembatan serta menyalurkannya ke area pondasi. Dimana dari area pondasi ini akan disalurkan ke area tanah. Prosedur pembuatan konstruksi miniatur jembatan dimulai dari tahap yang cukup rumit bila ditinjau dari area bawah atau sub structure.

[irp posts=”1518″ name=”Yuk Intip Deretan Jenis Beserta Harga Atap Baja Ringan Per Lembar Disini!”]

Alat dan Bahan yang Digunakan untuk Membuat Miniatur Jembatan yang Keren

Dalam membuat miniatur jembatan ini, maka anda memerlukan alat dan bahan. Mulai dari penggaris yang berfungsi untuk mengukur bahan agar terlihat lebih rapi. Alat selanjutnya yaitu kuas yang berfungsi untuk mengaplikasikan cat di area yang ingin diberi warna. Jangan lupa untuk menyiapkan gunting dan cutter yang berguna untuk memotong bahan pembuatan miniatur. 

Setelah alat, kini saatnya anda menyiapkan bahannya. Bahan yang dipakai untuk membuat miniatur jembatan ini terdiri dari korek api yang mampu memberikan nilai seni dan ekonomis. Jangan lupa siapkan lem untuk merekatkannya, serta kertas karton atau triplek yang bisa berfungsi sebagai alas di bagian atas miniatur jembatan. Untuk bahan lainnya sediakan stik es krim dan balok kayu.

 

Proses Pembuatan Miniatur Jembatan

Buatkan sketsa  berupa tiang dan juga jalan dengan menggunakan kertas karton. Jangan lupa potong pola dengan menggunakan cutter agar memperoleh hasil yang rapi. Jika sudah, sambungkan pola-pola tersebeut menggunakan lem hingga merekat. Setelah itu, hal yang harus dilakukan yaitu memasangkan stik es krim sebagai tiang serta pondasi dengan menggunakan lem.

Bagian selanjutnya, prosedur pembuatan konstruksi miniatur jembatan dimulai dari tahap menghias jembatan dengan korek api dan memberi warna sesuai selera. Pastikan anda menggunakan cat air yang digunakan untuk kertas. Bila bakan dari triplek atau kayu, maka anda bisa menggunakan cat tembok. Bila pengecatan sudah selesai, maka lanjut dengan memasang miniatur di atas karton.

 

Kesimpulan

Kesimpulannya, bahwa konstruksi miniatur jembatan adalah sebuah tiruan atau replika dari jembatan asli yang sering kita temui. Alat dan bahan yang digunakan dalam membuat jembatan ini beraneka ragam. Mulai dari penggaris, lem, kuas, cutter, kertas karton dan masih banyak lagi. Cara pembuatannya juga tergolong mudah, hanya dengan konsep memotong, menempel, dan mengecat.

Itulah beberapa hal tentang tahap pembuatan konstruksi miniatur jembatan yang dapat kita buat dan kita lakukan dalam pembuatan miniatur jembatan untuk kemudian sebagai acuan dalam pembuatan sebenarnya.

 

Pertanyaan Seputar Konstruksi Miniatur Jembatan

Jelaskan apa yang dimaksud dengan konstruksi jembatan?

Konstruksi jembatan adalah suatu konstruksi bangunan pelengkap sarana trasportasi jalan yang menghubungkan suatu tempat ke tempat yang lainnya, yang dapat dilintasi oleh sesuatu benda bergerak misalnya suatu lintas yang terputus akibat suatu rintangan atau sebab lainnya, dengan cara melompati rintangan tersebut.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan teknologi konstruksi miniatur?

Teknologi konstruksi miniatur rumah adalah ilmu pengetahuan ilmiah yang diterapkan (ilmu terapan) menjadi metode pelaksanaan ilmiah untuk membangun miniatur rumah yang merupakan salah satu langkah perancangan konstruksi rumah.

Apa saja pembuatan konstruksi miniatur jembatan?

Jawaban:
1. Buatlah sketsa atau gambar pola tiang dan jalan dengan ukuran tertentu di atas kertas karton.
2. Sambungkan pola-pola tersebut dengan menggunakan selotip.
3. Pasangkanlah stik es krim sebagai tiang dan pondasi pada pola yang telah disambungkan dengan menggunakan perekat lem.

Apa fungsi dibuatnya miniatur jembatan??

jadi seseorang arsitek yang ingin membuat jembatan harus merencanakan matang matang, fungsi miniatur jembatan bagi arsitek adalah untuk merencanakan bangunan jembatan agar seimbang dan dapat berfungsi dengan baik.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan miniatur jembatan?

Konstruksi miniatur jembatan adalah tiruan jembatan yang dilandaskan pada konstruksi jembatan yang sebenarnya.

Apa saja jenis konstruksi jembatan?

Konstruksi Jembatan – Mengenal Seluk Beluk Si Medan Penghubung

  • Beam Bridge (Jembatan Alang)
  • Truss Bridge (Jembatan Kerangka)
  • Arch Bridge (Jembatan Lengkung)
  • Cable-Stayed Bridge (Jembatan Kabel-Penahan)
  • Suspension Bridge (Jembatan Gantung)

Apa tujuan manusia mengkonstruksi jembatan?

Manfaat langsung dari pembangunan jalan dan Jembatan adalah meningkatnya kelancaran arus lalu lintas atau angkutan barang dan orang khususnya dalam menghubungkan Daerah satu kedaerah lainnya.

Apa saja alat dan bahan yang digunakan untuk membuat konstruksi miniatur jembatan?

Alat dan Bahan untuk membuat miniatur jembatan:

  • Stik es krim.
  • Gunting.
  • Cutter.
  • Penggaris.
  • Cat Warna.
  • Lem/Perekat dan Kuas.
  • Kertas Karton.
  • Selotip.

Apa fungsi pembuatan miniatur?

Miniatur juga mempunyai fungsi lain yang sangat penting, yaitu sebagai sebuah alat peraga. Miniatur dapat digunakan untuk memberikan gambaran yang nyata tentang suatu benda atau objek yang ditirunya. Dengan demikian, seseorang dapat lebih mudah dalam menjelaskan suatu objek tertentu.

Apa manfaat dari miniatur?

Sebagai bentuk tiruan dari benda sebenarnya yang ukurannya lebih kecil. Yang di buat dengan sedetail mungkin dengan aslinya agar dapat mengetahui berbagai tempat yang ada pada Miniatur tersebut yang mungkin tidak kita ketaui pada benda aslinya.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan miniatur?

Masih dari KBBI, pengertian miniature adalah tiruan sesuatu dalam skala yang diperkecil dan sesuatu yang kecil. Objek yang ditiru dapat berupa bangunan, alat transportasi, makanan dan objek lainnya yang dapat diamati dari berbagai arah (3 Dimensi). Seni miniature merupakan perpaduan dari berbagai bentuk seni rupa.

Bagaimana struktur atas jembatan?

Struktur atas pada sebuah jembatan antara lain lantai kendaraan (Deck), gelagar jembatan (Girder), pengaku jembatan, perletakan jembatan (Bearing), dan expansion joint, Page 2 6 Kemudian untuk struktur bawah jembatan meliputi Abutment, plat injak, pilar jembtan, Pile Cap, dan pondasi jembatan.

Jelaskan apa saja fungsi dari jembatan?

Jembatan merupakan struktur yang dibuat untuk menyeberangi jurang atau rintangan seperti sungai, jalan raya atau pun rel kereta api. Jembatan dibangun untuk penyeberangan pejalan kaki, kendaraan atau kereta api di atas halangan.

Apakah teknik dasar yang digunakan untuk membuat sebuah miniatur jembatan?

Jadi, teknik dasar yang digunakan untuk membuat sebuah miniatur jembatan adalah teknik persambungan dan teknik penguatan.

Terdiri dari apa saja bagian bawah pada konstruksi jembatan?

Bagian-bagian dari struktur bawah jembatan antara lain adalah kepala jembatan (abutment), pilar, dan pondasi untuk kepala jembatan dan juga pilar.

Prosedur pembuatan konstruksi miniatur jembatan dimulai dari tahap apa?

Langkah pertama yang harus kamu lakukan dalam membuat miniatur jembatan adalah membuat sebuah rancangan. Rancangan ini berfungsi sebagai gambaran umum dan pedoman seseorang dalam menghasilkan sebuah karya atau produk. Rancangan yang harus dibuat meliputi rancangan bentuk atau sketsa dan rancangan proses pembuatan.

Bagaimana tahap akhir dalam pembuatan konstruksi miniatur jembatan?

Berikut ini penjelasannya: Penyelesaian akhir dalam membuat miniatur jembatan dapat dilakukan dengan memberikan cat pada miniatur serta memberikan pernak-pernik atau hiasan, seperti mobil, pohom, dan lampu jalan.

Bagaimana proses pembuatan sebuah jembatan?

Pekerjaan Oprit Jembatan terdiri antara lain

  • Pembuatan talud jalan menggunakan konstruksi beton bertulang atau pasangan batu kali.
  • Pada talud jalan harus dipasang suling-suling untuk mengalirkan air.
  • Pemasangan kolom pengaman talud jalan.
  • Penghamparan dan pemadatan timbunan pilihan / sirtu.

Apa yang dimaksud dengan teknik penguatan dalam pembuatan miniatur jembatan?

Sedangkan teknik penguatan adalah sebuah teknik untuk memperkuat sebuah bangunan. Kekuatan konstruksi miniatur jembatan dipengaruhi oleh bahan yang digunakan dan teknik pembuatan.

Apakah fungsi rancangan atau sketsa sebelum membuat konstruksi miniatur jembatan?

Langkah pertama yang harus kamu lakukan dalam membuat miniatur jembatan adalah membuat sebuah rancangan. Rancangan ini berfungsi sebagai gambaran umum dan pedoman seseorang dalam menghasilkan sebuah karya atau produk.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *