Pekerjaan yang Banyak di Butuhkan tapi Peminatnya Sedikit

Pada kondisi seperti sekarang ini terlebih dengan kondisi pandemi saat ini. Pada beberapa perusahaan dan jenis industri banyak melakukan pengurangan karyawan baik berupa pemutusan hubungan kerja karena bangkrut, ataupun karena kondisi yang susah, kemudian ada juga yang merumahkan karyawannya…