Nikmat Melihat oleh Ibnu Qayyim al Jauziyah

Lihatlah betapa susahnya orang yang tidak dapat melihat! Dia tidak tahu di mana menapakkan kakinya, tidak melihat apa yang ada di hadapannya, tidak dapat membedakan warna atau pemandangan yang indah dan yang buruk, tidak dapat mengambil faedah ilmu dari…